Tuesday, August 1, 2017

Tutorial java bagian 1 : Design

  No comments
Hari ini, tidak bisa di pungkiri bahwa Java adalah salah satu bahasa pemrograman yang banyak diminati oleh kalangan programmer, menurut PYPL (PopularitY of Programming Language) Java berada di peringkat pertama diikuti oleh python dan php.




Ketiga bahasa pemrograman diatas memang bahasa pemrograman yang mudah di pelajari (menurut saya : kecuali java), dukungan yang luas dari pengguna nya yang mendunia, program yang open source, serta ringan.



Walaupun menurut saya java adalah bahasa yang paling rumit diantara php dan python tetapi cukup seru juga untuk mempelajari salah satu program terbesar ini. apa lagi kalau kita berhasil membuat satu aplikasi saja dengan java pasti sudah serasa jadi programmer.. hahah



nah, untuk mendukung keinginan kalian untuk menjadi java programmer, saya akan bagikan tutorial java page 1 ini, mulai dari awal (cara install netbeans tidak termasuk). dan kita akan mulai dari membuat project, simak dengan seksama dan tinggalkanlah komentar jika ada yang dibingungkan.



1. Buka netbeans dan klik file -> new project atau sesuai gambar dibawah.





2. Pilih java -> java application







3. Beri nama pada project mu, dan pilih lokasi penyimpanan nya.





4. Akan muncul seperti gambar di bawah, tetapi abaikan saja. ditutup juga boleh file nya (bukan netbeans nya)





5. klik projects-> klik kanan pada source project -> new -> JFrame Form



6. Beri nama file pada class name





7. Pastikan muncul tampilan seperti dibawah ini





8. Drag label dari pallete ketempat yang kalian inginkan, ubah text pada bagian properties



9. Drag textfield ketempat yang kalian inginkan, dan kosongkan bagian text pada properties







10. masih pada text field yang tadi, dan pindah ke Code, dan ubah variable name jika diperlukan.







11. tata sesuai kehendak atau ingin meniru seperti punya saya? monggo!









12. di bagian source paling bawah akan muncul nama nama variable kalian







itu adalah bagian design nya,

untuk lebih mendalam, jangan lupa untuk kunjungi blog setiap hari karena project ini masih to be continued.

untuk mengcopy file diatas, silahkan kunjungi https://github.com/Dwiga/TutBlog

clone, download atau fork untuk mengembangkan. jangan lupa share ilmu kalian



thanks!!

No comments :

Post a Comment